Audio/mp3



   Download



Lyrics


kini ku rasakan
apa yang dulu kulakukan padamu
sakitimu, lukaimu
tak sanggup hatiku
menahan perih yang kini membuatku
menangis, menangis

maafkan aku yang pernah sakitimu
inginku akhiri semua ini
kini ku dapatkan sakit yang berkali-kali
sadari lukamu karmaku

maafkan aku yang pernah sakitimu
inginku akhiri semua ini
kini ku dapatkan sakit yang berkali-kali
sadari lukamu karmaku

maafkan aku yang pernah sakitimu
inginku akhiri semua ini
kiniku dapatkan sakit yang berkali-kali
sadari lukamu karmaku
sadari lukamu karmaku

karmaku

D’&nda